Ethnomatika (Belajar Konsep Matematika Menggunakan Budaya Nusantara)

· ·
· UMMPress
Ebook
138
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Pembelajaran Matematika memerlukan media yang relevan dan

inovatif sehingga dapat mengarahkan siswa pada pembelajaran yang

bermakna. Penggunaan buku ajarini diharapkan dapat menjadi sumber

penunjang untuk menambah pemahaman dan wawasan calon guru

tentang media pembelajaran Matematika berbasis kearifan lokal.

Buku penunjang yang biasa digunakan oleh guru cenderung hanya

mengembangkan materi pembelajaran secara umum saja. Akan tetapi,

pada buku ajar ini lebih diarahkan kepada penggunaan media yang

dikaitkan dengan berbagai kearifan lokal daerah. Guru maupun calon

guru diharapkan dapat mengaplikasikan berbagai media pembelajaran

Matematika yang berbasis kearifan lokal daerah.

Secara ringkas buku ajar ini dibagi menjadi 5 unit, yang meliputi:

(1) Unit 1 Bilangan, (2) Unit 2 Aljabar, (3) Unit 3 Geometri, (4) Unit 4

Pengukuran, dan (5) Unit 5 Statistik. Setiap unit terdiri dari uraian materi

dan aktivitas. Pada aktivitas terdapat penjabaran media pembelajaran

berbasis kearifan lokal, alat dan bahan, langkah-langkah pembuatan

media, langkah pembelajaran, dan evaluasi.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.