Janji Kita Bertemu Lagi, Bu

·
· Detak Pustaka
Ebook
90
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Kini bukan hanya darah yang berlumuran di atas teras yang sering kali kupijak. Di satu atap namun tak saling mendekap, terikat tapi bersekat. Ini cerita tentang rumah yang berbeda, Menjadi konflik batin disetiap harinya, mencari ketenangan agar kewarasan tetap terjaga. Dahulu sempat hangat, perbincangan di ruang tamu seringkali ada disetiap malam. Bertanya terkait apa saja yang terjadi di hari ini. Jauh sebelum Ibu pergi kembali ke Surga. Kini yang tersisa hanya puing-puing kesedihan, beralaskan air mata, dengan gemuruh yang tak kunjung mereda. Dingin yang sangat terasa menusuk ke tubuh ini.

“Bu, tolong aku kedinginan”

About the author

Miftahul Rizqi adalah seorang

penulis asal Bandung yang

menyukai hujan, senja, langit

dan kisah-kisah yang

menyentuh hati. Sejak kecil,

imajinasinya sangat luas.

Banyak kegemaran yang ia sukai, seperti : Naruto,

Fotografi, Menulis, Mengedit Foto ataupun Video.

Melalui novel "Janji kita bertemu lagi ya, Bu", Miftah

ingin mengajak pembaca menyelami kisah tentang

kehilangan seorang yang sangat berharga, dan

keberanian untuk memulai kembali kehidupan. Baginya,

menulis bukan hanya tentang merangkai kata, tapi juga

tentang menyentuh hati orang lain serta meluapkan

perasaan yang terdapat dari hatinya melalui tulisan.

Temukan Miftah di:

Instagram: @Miftahhe

Email: [email protected]

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.