Pengelolaan Angkutan Sungai, Danau Dan Penyeberangan

· ·
· Penerbit Adab
5,0
1 avis
E-book
260
Pages
Les notes et avis ne sont pas vérifiés. En savoir plus

À propos de cet e-book

Judul              : Pengelolaan Angkutan Sungai, Danau Dan Penyeberangan

Penulis            : Broto Priyono,Chairul Insani Ilham,Muhammad Fathoni,Bambang Setiawan

Ukuran           : 14,5 x 21 cm

Tebal              : 260 Halaman

No ISBN         : 978-623-56870-7-0

 

SINOSPSIS BUKU

 

Buku ini membahas tentang Pengelolaan Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan. Buku ini penulis kontribusikan untuk dunia angkutan di Indonesia. Buku ini terdiri dari dua belas bab. Bab pertama membahas tentang Kebijakan Pengembangan Moda SDP yang meliputi Peran & Fungsi Moda ASDP dalam Sistem Transportasi, Karakteristik Moda Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan, Kendala Operasional Moda Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan dan Arah Pengembangan Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan. Bab kedua membahas tentang Otonomi Daerah dalam Penyelenggaraan Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan yang meliputi Konsep Otonomi Daerah, Kewenangan Pemerintah Daerah Dalam Moda Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan dan Kebijakan Pengembangan ASDP dalam Dokumen Tatanan Transportasi Wilayah & Lokal.

Bab ketiga membahas tentang Karakteristik Muatan Kapal ASDP yang meliputi Aspek Kelembagaan dalam Penyelenggaraan Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan, Pembuat Kebijakan (Regulator) Dalam Penyelenggaraan Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan, Operator Pelabuhan Sungai, Danau dan Penyeberangan dan Operator Kapal Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan. Bab keempat membahas tentang           Karakteristik Muatan Kapal Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan yang meliputi Karakteristik Muatan Kapal Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan dan Penanganan dan Pengaturan Muatan. Bab kelima membahas tentang        Pengembangan Jaringan Moda SDP yang meliputi Pengembangan Jaringan Moda Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan, Konsep Jaringan Angkutan Penyeberangan, Konsep Jaringan Angkutan Sungai dan Danau dan Perencanaan Jaringan Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan.

Bab keenam membahas tentang Perencanaan Operasional Angkutan Sungai, Danau Dan Penyeberangan yang meliputi Model-Model Peramalan Permintaan Angkutan, Analisa Peramalan Permintaan Angkutan, dan Contoh Studi Kasus Peramalan Permintaan Jasa Angkutan Penyeberangan Bojoe-Kolaka. Bab tujuh membahas tentang Perencanaan Operasional ASDP, Perencanaan Frekuensi Keberangkatan Kapal, Perencanaan Jumlah Armada ASDP dan Perencanaan Jadwal Operasional ASDP. Bab kedelapan membahas tentang perizinan ASDP yang meliputi Perizinan Angkutan Penyeberangan dan Perizinan Angkutan Sungai dan Danau. Bab kesembilan membahas tentang Tarif ASDP yang meliputi Komponen Biaya Operasional Kapal, Analisa Penentuan Tarif Angkutan dan Analisa Kemampuan dan Kemauan Membayar (Ability To Pay & Willingness To Pay).

Bab kesepuluh membahas tentang Standar Pelayanan Minimal ASDP yang meliputi Definisi Standar Pelayanan Minimal, Pemberlakuan Standar Pelayanan Minimal, Komponen Standar Pelayanan Minimal, dan Penilaian Capaian Standar Pelayanan Minimal. Bab sebelas membahas tentang Angkutan Perintis Pada Moda ASDP yang meliputi Definisi dan Urgensi Angkutan Perintis, Identifikasi Tingkat Keperintisan ASDP, dan Subsidi Angkutan Perintis. Bab dua belas membahas tentang Keterpaduan Moda ASDP Dengan Moda Yang Lain yang meliputi Konsep Multimoda dan Kebijakan Keterpaduan Moda ASDP

 

Notes et avis

5,0
1 avis

Donner une note à cet e-book

Dites-nous ce que vous en pensez.

Informations sur la lecture

Smartphones et tablettes
Installez l'application Google Play Livres pour Android et iPad ou iPhone. Elle se synchronise automatiquement avec votre compte et vous permet de lire des livres en ligne ou hors connexion, où que vous soyez.
Ordinateurs portables et de bureau
Vous pouvez écouter les livres audio achetés sur Google Play à l'aide du navigateur Web de votre ordinateur.
Liseuses et autres appareils
Pour lire sur des appareils e-Ink, comme les liseuses Kobo, vous devez télécharger un fichier et le transférer sur l'appareil en question. Suivez les instructions détaillées du Centre d'aide pour transférer les fichiers sur les liseuses compatibles.