INTERVENSI KEPERAWATANAN SAAT BENCANA (Ibu dan Anak Prasekolah)

· · ·
Penerbit Adab
5.0
1 review
Ebook
104
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Judul              : INTERVENSI KEPERAWATANAN SAAT BENCANA (Ibu dan Anak Prasekolah) 

Penulis          :  Eka Wahyuni, Meri Neherta, Ira Mulya Sari

Ukuran           : 15,5 x 23 cm

Tebal              : 104 Halaman

Cover             : Soft Cover

No. ISBN : 978-623-497-998-5

SINOPSIS

 


Bencana alam tidak hanya menyebabkan kerusakan fisik dan korban jiwa, tetapi juga memiliki dampak serius secara psikososial pada individu yang terkena dampak baik secara langsung maupun tidak langsung, terutama pada anak anak usia prasekolah. Mereka yang harusnya bergembira ria bermaian dengan teman sebayanya menjadi diam dan penuh ketkutan. Perawat memainkan peran yang sangat penting dalam penanganan anak-anak yang terkena dampak bencana. Perawat memiliki pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk merespons kebutuhan khusus anak-anak dalam situasi bencana. Dengan peran mereka yang komprehensif, perawat dapat melakukan peran dan fungsinya. Dalam buku ini akan dibahas bagaimana peran dan fungsi perawat untukk tetap membuat anak anak ceria dan sehat. Sehingga pertumbuhan dan perkembanagn anak anak tetap berjalan normal.



Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.